Tips menghindari antrian buber di bulan suci Ramadhan

Buber - arti Buber adalah Buka Bersama di bulan suci Ramadhan, dimana agama islam melakukan puasa dari Rukun islam yang ke-3. Buber tidak hanya bersama keluwarga baik itu bersama kekasih, rekan kerja, atu juga bersama Alumni sekolah. Selain tempat yang menjadi tujuan utama buber, menu makan juga menjadi pilihan.

Menu Buber sederhana

Banyak menu makan saat buber di kota-kota terdekat anda bukan.  Rekomendasi dari saya sebaiknya tidak usah terlalu mewah, toh nantinya juga menunggu antrian luama yang begitu menyebalkan seperti pengalaman yang pernah saya alami.

Sudah pasti setiap Rumah makan penuh dengan pengunjung ingin buber, apa lagi di dukung dengan tempat yang romantis, bersih dan nyaman. Siap yang tidak ingin mencoba meski hanya penasaran.

Tips Buber saya sebagai contoh agar tidak lama antrian saat buka pusasa


"sebelum hari H kami melakuka pemesanan meja, misalkan acara Buber besuk dan hari ini saya sudah memesan meja dan menu. Walau hanya berdua, setidaknya sudah memesan terlebih dahulu, tapi jangan lupa mengajukan Dp untuk menjalin kepercayaan. Dan yang pasti kita menerima nota atau kwitansi tanda terima dan persetujuan".

Bagai mana, simpel kan sob. Kita datang tinggal laporan ke kasir tunggu sebentar menu siap untuk di nikmari tanpa antri berjam-jam. Karena kalau kita pesan terlebih dahulu pasti akan di prioritaskan dan meja akan tetap kosong sebelum kita datang.

Itu hanya berdua. coba bayangkan jika acara Buber lebih dari 10 orang bahkan nyampai 50 - 100 orang. Hemmm....,  apakah tidak rempong nantinya kalau belum transaksi pemesanan meja dan menu terlebih dahulu.

Sering kali saya jumpai di beberapa rumah makan menyediakan acara Buber dengan antrian hingga menjelang trawih baru dapat menikmati hidangan. Apakah nyaman dengan waktu sedemikian rupa, bukankah hanya jemu dan jenuh sambil menikmati dinginya es di gelas yang sudah mencair.

Jangan lupa:
Apapun acaranya perlu di kordinir terlebih dahulu agar semua berjalan lancar tanpa halangan.

Semoga tips ini bisa di mengerti bagi teman-teman yang ingin buka puasa bersama atau istilahnya Buber. 

Baca juga:
Cara mengisi pulsa listrik terlanjur m4ti kehabisan nol meter

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »