Cara menemukan dan memilih burung lovebird fighter

Tips memilih love bird fighter.

sebelum memulai merawat burung lovebird, sobat pasti sudah menentukan dari tujuannya. beberapa sobat lovers banyak yang sukses dari menekuni hoby dari kicauan lovebird. terutama pada ngekeknya yang naik daun di negeri indonesia ini. lain lagi di luar negeri, burung lovebird begitu naik daun ketika warna menjadi unik dan langka.

Kisah sobat mania kicau semula breding jalak uren kini pindah ke breding lovebird menjadi hoky. berawal dari satu burung lovebird untuk kontes, akhirnya mampu mencetak burung kontes. ini sangat luar biasa, dari hasil yang di dapat dari penjualan trah ngekek mencapai ratusan bahkan jutaan per-ekor burung lovebirdnya. harga tergantung kualitas dari durasi induk yang sebelumya mantan juara -juara kontes. namun perjuanganya sebelum mendapatkan gacoan memang tak semudah yang kita bayangkan, sering kali tertipu saat membeli burung.

Dari kisah tersebut kami ambil ilmunya dan saya bagikan kepada sobat lovers semua, semoga sobat bisa memahami apa yang kami sampaikan agar tidak terjerumus kekecewaan.

Rahasia menemukan dan memilih burung lovebird fighter.

cara menemukan dan memilih burung lovebird fighter

Yang pertama cara menemukan lovebird fighter yakni di tempat bsreding.

Kenapa mania kicau menyarankan memilih burung lovebird fighter di tempat breding, karena di tempat breding identitas dari induk lebih jelas di banding kita membeli burung lovebird di pasar yang tidak jelas asal usul lovebird tersebut. induk yang berkuwalitas akan menghasilkan anak berkuwalitas pula. ini yang di namakan menemukan tempat lovebird fighter.

Contoh kecil: induk berdurasi ngekek lebih dari 20 detik akan memberi keturunan lebih dari 20 detik, namun bisa memberikan keturunan ngekek kurang dari 20 detik. kelebihan dari induk yang fighter akan memberi keturunan yang fighter meskipun lambat pelan durasi ngekek terus bertambah seiring bertambahnya umur, dan semua perlu di imbangi dengan perawatan yang konsisten dan telaten. ini jika kita membeli burung di tempat breding yang ternama.

Jika sobat membeli burung di pasar dengan kategori trah ngekek berdurasi panjang, apakah anda akan percaya begitu saja tanpa mengetahui induk yang sebenarnya, saya rasa tidak mungkin tepat.! ini semua hanya cara kita mempercayai lebih yakin yang mana antara di pasar atau di rumah breding, cara kita memandang tanpa adanya induk langsung, dan memandang induk langsung. jika sobat sudah pandai memahami lovebird yang fighter, sobat akan lebih mempercayai antara di pasar dan di rumah breding.

Yang kedua cara memilih burung lovebird fighter yakni terdapat pada fisik.

Fisik sangat mempengaruhi pada kuwalitas burung, yang terpenting fisik tidak cacat alias normal itulah yang di utamakan. untuk mengenai ciri ciri fisik lovebird fighter yang akurat sudah saya terangkan pada postingan desember 2016 yang lalu. ciri ciri yang saya jelaskan saat itu untuk lovebird dewasa maupun lovebird paud.

 Baca juga lebih lengkap di : ciri ciri lovebird fighter mental petarung.

Dari tips yang saya berikan waktu itu sudah membawa hoky ke beberapa sobat lovers yang berpetualang memburu lovebird yang berkuwalitas. maka dari itu jika sobat benar-benar ingin terjun ke dunia kontes kicau lovebird mania, sobat tidak salah pilih membeli burung yang kuwalitas dari trah ngekek.

Kuwalitas induk yang bagus tidak mungkin di jual pada tempat yang sebarangan, misalkan di pasar burung. ini tidak mungkin terjadi pada karakter jiwa kicau mania sejati. sesungguhnya para kicau mania sejati yang menjual burung kuwalitas terdapat pada rumah kediaman. di rumah merekalah yang sesungguhnya anda akan tau perbedaan burung pasar dan burung rumahan nantinya. disamping kita lebih mengenal burung burung yang berkuwalitas, kita juga mendapatkan ilmu dari pemilik, dan kita bisa mendpatkan penjelasan yang detail.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »